kita semua tau kece itu relatif, tapi buat saya kesehatan kulit itu hal mutlak. aku dulu kerja sebagai marketing dimana mengharuskan aku keluar kantor untuk bertemu dan meeting sama klienku. Debu dan panas matahari gak bakalan mungkin di elakin lagi deh, apalagi polusi Jakarta yang segini hebohnya, kalaupun sekarang kerja di back office yang seharian depan komputerr melulu gak mengurangi masalah kulitku. kulitku jadi gampang kering terus kusamm bangget, aku orang paling gak telaten untuk menggunakan skin care, bukan apa-apa suka kelupaan or suka salah pilih yg pas untuk jenis kulitku, jadinya bukan bikin kulitku sehat malah tambah rusak.
TERNYATA eh TERNYATA.. Setelah aku pikir-pikir cara mandi aku ada yang salah. Padahal Mandi itu jelas-jelas awal dari perawatan kecantikan.
Aku mandi pake liquid soap dan menggunakan loofah, aku suka sabun yang ngeluarin banyak busa dan wangi, aku gak pernah mikir hal-hal lain selain itu. Pikiranku adalah semua sabun itu sama tujuannya membersihkan. itu baru buat badan yahh, belum sabun buat muka, yang harus di sesuaikan sama jenis kulitku yang cenderung kombinasi.
The fact :
- Mandi menggunakan loofah sering-sering ternyata gak bagus loh. gesekan yang dihasilkan si loofah itu bisa membuat iristasi sama kulit yang menyebabkan lapisan kulit akan kian menipis. pantesan kulitku berasa jelek banget kemarin-kemarin *alibi :p
- Kalau yang di cari dari sabun itu cuma wangi sama banyak busanya mahh itu salah besar ( yeapp that's me )
sabun cuci piring juga banyak yg gitu,yang dicari itu bagaimana sabun itu bisa membersihkan kulit tapi ada benefit lain yaitu menjaga kelembaban kulit.
Jagoan aku untuk ritual perawatan kulitku sekarang DOVE White Beauty Bar, product ini udah wara - wirii lamaa banggeett ,
Source : here
Perbedaan DOVE dengan sabun lainnya :
Si DOVE ini punya formula DEFI ( Directly Esterified Fatty Isethionate) Surfaktan ultra lembut yang di ciptakan untuk menjaga lipid dan protein kulit Source : dr. Lilik Norawati SpKK
Buat saya pribadi DOVE bukan cuma sabun biasa, it's a beauty soap. Awalnyaa aku ragu kalau sabun ini bisa di pake di muka juga, cuma setelah cek review semua orang yang udah make ( kebanyakan review dari luar negri ) mereka bilang OK aja buat di muka, and I prove it ! seriusann, muka ku itu gak ngebuat jadi kering, seperti yang di claim dove bahwa 1/4 kandungnya mengandung moisturizer yang berfungsi melembabkan kulit dan mengembalikan lipin alami kulit.
Why i Heart DOVE ?
- Aroma / Fragrance
- Saya sukkkaakkkk sekali sama wanginya, mild and tender gitu. itu sabun yahh kalau udah di buka dan aku letakin di kamar mandi, kaya nya bisa menjadi pengganti kamper kamar mandi saking harumnya huahahahah multifungsi bangett sabun ini
- Murah
- teteuupp yahh prinsip ekonomi itu tidak pernah lepas. dari pada beli sabun yang muahal-muahal tapi bikin kulit kering
- It's a beauty Soap
- Seperti yang udah aku bilang tadi it's not just a soap, it's a beauty soap. it's a best thing to start your daily beauty ritual , selain itu si DOVE ini, bisa di pake dari atas sampe bawah.. YES, you can use it to your body, your face, even your hair !
- Fungsi dan bahan yang terkandung
- DOVE 1/4 nya adalah moisturizer milk, yang akan memberikan kelembaban sama kulit. Setiap Sabun memiliki PH masing, masing ada yang bersifat basa ada yang bersidat asam. Nahh si DOVE ini berdiri di PH 6 dimana itu termasuk PH normal yang OK untuk kulit kita, gak akan membuat kulit jadi kenceng or berasa ketarik.
- Cocok untuk semua jenis kulit
- sabun ini OK dipake untuk semua jenis kulit, bahkan seorang bayi sekalipun dan kulit sensitive. tapi kalau untuk di wajah bagi kulit berminyak aku gak terlalu recommend untuk di pakai terlalu sering, tapi untuk body, please do. Eh, tapi kata dokter juga mandi jangan keseringan. Kalau kata dokter sih mandi keseringan akan mengurangi kelembaban alami tubuh, kalau kata tukang PAM, Air itu mahall, *jitakkk
Masalah kulitku teratasi dengan beauty ritual yang benar, sekarang gak ada lagi tuh yang namanya kulit ada scratch putih kalau kena kuku (menandakan kulit kering ) sekarang kulitku sehat. mau di goresin kuku kaya apapun juga sekarang gak akan ada gars putih yang tertinggal. setelah mandi pake DOVE next beauty ritualku memakai body lotion yang mengandung pelembab mengingat lingkungan kerjaku yang FULL AC.
oiya, kemarin itu aku di undang loh untuk event nya “Dove White Beauty Bar SOAPaholic Day” di Otel Lobby, 24 Agustus lalu. aku kasih sneak peek foto-foto waktu even lalu yahh
Seneng bisa ikut acara dari IBB, untuk nextnya ikut yukk acara yang di selenggarain IBB and beauty company, jadi para blogger bisa menambah pengetahuan sekaligus saling kenal sesama beauty blogger. kalau ketemu aku di event, sapa-sapa yah girls ^^
oiya, kemarin itu aku di undang loh untuk event nya “Dove White Beauty Bar SOAPaholic Day” di Otel Lobby, 24 Agustus lalu. aku kasih sneak peek foto-foto waktu even lalu yahh
Rika Sandi (brand manager), Dr. Lilik Norawati, Spkk (dermatologist), Rini Maya Suspita (Unilever R&D) |
The Beautifully DOVE Soap Bar |
Dr. Lilik Norawati, Spkk (dermatologist) Narasumber di Dve Event |
MC : Amy Zein |
Foto Para Blogger dan pengisi acara ^^ |
So Girls, if you want a healthy glowing skin, please do remmember your beauty ritual start from showering. Use Dove as a part of your beuaty ritual, and you will get a healthy and moisturizing skin..
Buat kamu yang belom coba, coba dehh.. ini sabun, keceeehhh.. sehat di kulit, sehat di kantong, aman di jantung ( gak deg-degan liat bill haul X_X )
For further information, please visit their website : http://www.dove.co.id
Thanks for reading, Much Love